MERTI TIRTA AMERTA BHUMI DESA PURBOSARI
Sejumlah penari berpakaian hitam, kuning, merah dan hitam menjalankan ritual peletakan air suci Merti Tirta Amerta Bumi di kawasan situs Liyangan di kawasan Situs Liyangan, Desa Purbosari, Ngadirejo, Temanggung, Jawa Tengah, Minggu (15/10/2023). Ritual tersebut sebagai simbol bahwa air merupakan unsur yang sangat penting dalam kehidupan manusia dan alam. Sedangkan warna pakaian yang dipakai penari mengandung arti sifat alami manusia harus seimbang dan selaras untuk mewujud keharmonisan warga.
Tuliskan Komentar anda dari account Facebook